AGAM, METRO–TP-PKK Kabupaten Agam gelar gerakan menanam cabai secara virtual yang serentak di seluruh Indonesia.
Kegiatan ini dipusatkan di alun-alun Cirimekar, Cibinong, Kabupaten Bogor, Jawa Barat itu dibuka secara resmi oleh Ibu Negara Ny. Iriana Joko Widodo, Senin (4/3).
Ketua Pokja III PKK Agam, Welli Santi mengatakan, kegiatan ini merupakan rangkaian dari peringatan Hari Kesatuan Gerakan PKK (HKG-PKK) yang ke-52 tahun 2024.
Dikatakan, kegiatan ini bertujuan untuk memasyarakatkan gerakan tanam cabai kepada warga.
Laman 1 dari 2