Menurut Riyanda untuk Infrastruktur di kedua lokasi itu bernilai urgen dan strategis terhadap kebutuhan hidup sehari-hari masyarakat, sekaligus menopang kemajuan pariwisata Sawahlunto.
Oleh sebab itu, Wali Kota Riyanda meminta keterlibatan pemerintah pusat melalui Balai Wilayah Sungai untuk berperan serta membangun infrastruktur terkait perairan tersebut. (pin)
Laman 2 dari 2