Di ketahui telah terjadi bencana kebakaran salah satu rumah warga nagari inderapura barat atas nama Junaidi / Reni, pada awal bulan ramadhan yang lalu.
Dalam hal tersebut pemerintah Nagari bersama tokoh masyarakat inderapura barat bergerak cepat membentuk tim / panitia penanggulangan bencana kebakaran. Selanjutnya Panitia penanggulangan kebakaran bergerak melakukan penggalangan dana dengan target rumah tersebut dapat kembali layak huni.
Lebih lanjut, Yose menyampaikan Baznas Kabupaten Pessel juga telah menyerahkan klaim bantuan berobat keluarga miskin periode bulan Januari-April ke RSUD M Zein sebesar Rp. 355.304.500.
” Semoga Baznas dapat membantu dan meringankan beban keluarga miskin dan responsif..amin,” tekuknya. (Rio)